Recipe: Appetizing Ayam Pok Pok
Ayam Pok Pok.
You can have Ayam Pok Pok using 5 ingredients and 5 steps. Here is how you achieve it.
Ingredients of Ayam Pok Pok
- You need 1/4 kg of ayam bagian dada, filet atau potong dadu.
- It's 1 bungkus of tepung serbaguna (aku pake sajiku).
- It's secukupnya of bumbu instan ayam goreng.
- You need of lada bubuk.
- It's 1 butir of telur.
Ayam Pok Pok step by step
- Cuci bersih ayam yg telah difilet/dipotong dadu, letakkan kedalam wadah. Bubuhkan bumbu instan ayam goreng, lada bubuk secukupnya. Diamkan beberapa saat..
- Di wadah lain tuangkan tepung serbaguna sebagai bahan kering. Sisakan sekitar 2sdm.
- Masukkan 2sdm tepung serbaguna dan pecahkan 1 butir telur kedalam wadah (no 1)berisi ayam tadi. Aduk rata. Lalu gulingkan ke wadah (No 2) berisi bahan kering. lakukan berulang..
- Goreng kedalam minyak panas, hingga berwarna coklat keemasan..
- Siap disajikan 👍 bisa untuk camilan atau lauk tambahan. Jangan lupa saos untuk cocolannya..